Seorang bijak mengatakan , "sukses terbesar dalam hidup seseorang adalah kemampuan membangun daya tarik untuk menjadi pribadi yang dikagumi. Daya tarik itu berupa keindahan jiwa yang mengantarkan seseorang tampil sebagai pemenang."
Pada dasarnya setiap manusia memiliki kesempatan yang sama untuk menjadi pemenang, tapi tidak setiap manusia berhasil memberdayakan kesempatan yang ada didalam dirinya untuk menjadikannya seorang pemenang.
Kebanyakan manusia menjadikan kekurangan materi, pengetahuan dan alasan diluar dirinya sebagai hambatan didalam mencapai kesuksesan. Padahal itu semua bukanlah faktor penentu didalam kesuksesan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar